Assalamu’alaikum anak-anak pada kesempatan ini kita akan mempelajari materi mengenai sumpah pemuda dalam bingkai bhineka tunggal ika. Sumpah pemuda merupakan tekad dan ikrar para pemuda dan pelajar Indonesia untuk bersatu. Para pemuda-pemuda Indoneisa tersebut berasal dari berbagai daerah yang ada di Indonesia seperti pemuda yang berasal dari Jawa (Jong Java), pemuda dari Sumatera (Jong Sumateranen Bond), pemuda dari Batak (Jong Batak Bond) dan lain sebagainya. Untuk mengetahui materi lebih lanjut silahkan klik link di bawah ini.