Hak dan Kewajiban Warganegara (Kelas X)

images-62c2de05bb44862e6414e852

Assalamualaikum anak-anak, pada kesempatan ini kita akan membahas materi mengenai hak dan kewajiban warganegara. Hak merupakan sesuatu yang kita dapatkan sejak didalam kandungan sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. Dan kewajibaan itu sendiri merupakan sesuatu yang harus kita lakukan. Hak dan kewajiban tidak pernah lepas dari manusia itu sendiri atau sudah melekat pada diri manusia. Untuk mengetahui lebih lanjut silahkan pelajari materi berikut.

Hak dan Kewajiban Warga Negara Indonesia dalam Kerangka (X)